Posts

SIP Aplikasi Psikologi - Flowchart dan Output

Image
Flowchart Aplikasi Flowchart merupakan kerangka pembuatan desain aplikasi. Setelah membuat flowchart, saya akan menampilkan output atau interface pada desain aplikasi yang telah saya buat Output Aplikasi Berikut adalah tampilan interface yang telah saya buat. Aplikasi yang saya buat merupakan aplikasi konseling yang dibuat untuk membantu mereka yang sedang mengalami suatu masalah. Pada tampilan pertama adalah Welcome Page, dimana tampilan ini muncul saat pertama memilih aplikasi yang kemudian akan otomatis ditujukan ke Laman Login atau daftar Saat berada di laman login, user akan diberikan kolom untuk mengisi email dan password, dan ada juga fitur Lupa Password  apabila user lupa dengan passwordnya, dan apabila user belum mempunyai akun Soothink, user bisa mendaftar lewat fitur Daftar. Pada laman Daftar, user akan diberikan kolom untuk mengisi Nama, Email, dan Password. Setelah user selesai melakukan pendaftaran atau login, user akan menuju ke be

SIP - Aplikasi Psikologi - Latar Belakang

Image
Soothink Dewasa ini, angka penderita gangguan jiwa terus berkembang secara masif.  Data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2013 menunjukkan prevalensi gangguan mental emosional dengan gejala-gejala depresi dan kecemasan pada usia 15 tahun mencapai 14 juta orang. Angka ini setara dengan 6 persen jumlah penduduk Indonesia. Sementara itu, prevalensi gangguan jiwa berat seperti skizofrenia mencapai 400 ribu (Juniman, 2018). Kuatnya stigma yang melekat pada orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) membuat ODGJ cenderung menutup diri dan menjauh dari lingkungan sosial sehingga alih-alih mencari bantuan mereka justru hanya diam dan tanpa sadar menumpuk bebannya seorang diri. Tidak sedikit dari mereka yang akhirnya justru mencari bantuan atau teman lewat forum di media sosial mengenai gangguan kejiwaan karena menganggap anggota di forum tersebut lebih paham dan mengerti perihal kondisi mereka. Kemajuan teknologi yang semakin pesat sudah dapat kita rasakan baik dalam hal sehari-

#SIP V-Project

Image
Tes Pemilihan Karir Pada kesempatan kali ini, saya beserta teman-teman saya akan menjelaskan mengenai tes pemilihan karir. Tes ini ditujukan untuk melihat karir apa yang sesuai dengan diri anda. Tes yang dilakukan pada situs arealme.com saya rasa sudah cukup mewakilkan jenis karir yang akan kalian pilih. Untuk lebih jelasnya kalian bisa mencobanya di link berikut : https://www.arealme.com/career/id/ Untuk mengetahui penjelasan pada tiap jenis karir, akan dijelaskan oleh kelompok kami di link berikut : https://youtu.be/ElJ2gpEwdUY Terimakasih.

#SIP Artificial Intelligence & Expert System

Artifical Intelligence & Expert System Definisi Artifficial Intelligence  AI merupakan cabang dari sains komputer yang bertujuan menciptakan kecerdasan pada mesin AI saat ini menjadi bagian esensial dalam industri teknologi. AI merupakan studi bagaimana membuat mesin mampu melakukan hal-hal yang bisa atau melakukan lebih baik dari manusia. Expert System ES adalah sistem yang berusaha mengadopsi pengetahuan manusia ke komputer, agar komputer mampu menyeleaikan masalah seperti yang biasa dilakukan para ahli. Sejarah Artificial Intelligence  Sejarah AI sebenarnya sudah dimulai jauh pada abad 16 dimana Blaine Pascal menciptakan mesin penghitung digital mekanis pertama. Kemudian pada tahun 1951 Ferranti Mark membuat program permainan naskah dan Dietrich membuat progam permainan catur. Pada tahun 1980, para peneliti AI melebarkan sayapnya ke neurologi dan fisika. Sementara pada bidang psikologi, AI berfokus pada memori dan model jaraingan sarafnya. Expert System

#SIP Sistem Informasi Manajemen & Sistem Penunjang Keputusan

Image
Sistem Informasi Manajemen  &  Sistem Pengambilan Keputusan Definisi Sistem Informasi Manajemen Sistem informasi manajemen merupakan sistem yang mengolah serta mengorganisasikan data dan informasi yang berguna untuk mendukung suatu jobdesk dalam suatu organisasi. Sistem informasi manajemen merupakan sistem perencanaan bagian dari pengendalian internalsuatu bisnis yang meliputi pemanfaatan manusia, dokumen, teknologi, dan prosedur untuk memecahkan maslaah. Sistem Pengambilan Keputusan Sistem yang ditujukan untuk mendukung manajemen pengambilan keputusan. Sistem ini terdiri dari prosedur-prosedur dalam pemrosesan data dan pertimbangannya untuk membantu manajer dalam mengambil keputusan. Konsep Sistem Informasi Manajemen Sistem informasi manajemen bukan mengacu pada keseluruhan sistem informasi. Aspek utama sistem informasi manajemen akan selalu berada di luar sisetem komputer. SIM merupakan pengelolaan kegiatan guna menjalankan tugas dan fungsi serta t

#SIP DATABASE

DATABASE Definisi Database Database merupakan sekumpulan informasi yang saling berkaitan pada suatu subjek tertentu untuk tujuan tertentu pula. Sejarah Database 1960 : Charles Bachman mendesain database generasi pertama DBMS yang disebut penyimpanan data terintegral. Akhir tahun 1960, sistem manajemen informasi mulai terbentuk sebagai representasi data yang disebut model data hierarki. 1970 : Diluncurkannya sistem SABRE yang merupakan kerjasama antara IBM dengan perusahaan penerbangan amerika. Sistem ini memungkinkan user mengakses data yang sama pada satu jaringan komputer 1985 : Microsoft dan IBM melakukan kerjasama untuk pengembangan sitem operasi dan produk perangkat lunak lainnya. OS/2 merupakan hasil pertama yang diluncurkan. Konsep Database Database merupakan kumpulan data yang disimpan secara sistematis dalam komputer yang dapat diolah atau dimanipulasi menggunakan software guna menghasilkan informasi. Konsep dasar database sendiri merupakan kump

#SIP CBIS (Computer based information system) dan Evolusinya

Image
Sistem Informasi Berbasis Komputer dan Evolusinya Definisi CBIS CBIS merupakan sebuah sistem informasi yang mengumpulkan, memroses, menyimpan, menganalisa dan menyusun serta menyebarkan informasi/data untuk tujuan tertentu. Data inilah yang kemudian diolah menjadi pengambilan keputusan yang kemudian menjadi sebuah informasi (Stair & Reynolds, 2014) CBIS merupakan suatu rangkaian perangkat keras, perangkat lunak, databse, telekomunikasi, manusia, dan prosedur yang mengatur bagaimana kita mengumpulkan, memanipulasi, menyimpan dan memroses data menjadi suatu informasi (Clark dalam Stair dan Reynolds, 2014) CBIS dibedakan menjadi beberapa tipe, yaitu : Electronic Data Processing EDP merupakan suatu sistem pemrosesan yang bersifat otomatis. EDP menggunakan komputer untuk memanipulasi, merekam, mengklasifikasikan dan mengumpulkan data untuk kemudian menjadi suatu informasi (Newland, 2006) Management System Information  Merupakan sistem yang mendukung